Oknum Wartawan Online di Banyuwangi Ditangkap Polsek Genteng, Diduga Peras Pemilik Pertashop dengan Mengaku Polisi
BANYUWANGI – Oknum wartawan salah satu media online di Banyuwangi harus berurusan dengan aparat kepolisian. Selain mengaku sebagai anggota polisi, oknum wartawan berinisial AME tersebut diduga memeras Mauludi, pemilik Pertashop…