Menjelang Debat Publik, Wahyu Hidayat Akui Tanpa Persiapan Khusus
MALANG – Calon Wali Kota Malang Wahyu Hidayat menyatakan kesiapannya untuk menghadapi debat publik yang akan pertama digelar pada Sabtu (26/10/2024) malam. Bahkan dirinya mengaku tak ada persiapan khusus untuk…